Chapter 32: Yoko Cemburu?

2
0
Terkunci
Deskripsi

“Kalau aku tahu aku bisa sama kamu, aku ga akan macarin siapa pun sebelum ketemu kamu,” ucap Faye penuh penyesalan. 

“Ini bukan salah kamu. Aku cuma butuh waktu untuk paham kalau kamu punya kehidupanmu sebelum ketemu sama aku,” jawab Yoko perlahan. 

“Kamu cemburu??” tanya Faye ragu menengadahkan kepalanya.

“Ngga ada pacar yang ga cemburu liat kemesraan pacarnya sama mantannya, Sayang,” ucap Yoko tersenyum penuh arti.

“Udah, tidur. Jangan dipikirin,” Yoko menarik Faye ke dalam peluknya dan memberikan puk-puk lembut. 

2,260 kata

Dukung suporter dengan membuka akses karya

Pilih Tipe Dukunganmu

Paket
52 konten
Akses seumur hidup
550
Karya
1 konten
Akses seumur hidup
70
Sudah mendukung? Login untuk mengakses
Selanjutnya Chapter 33: Masa Lalu Faye
2
0
“Kamu ga ke tempatku lagi hari ini?” tanya Mulan dalam panggilan. “Hmmm, aku harus lembur. Projek ini harus selesai dua hari lagi, Sayang,” ujar Faye lembut. “Trus, aku belanja ke mall sama siapa?” tanya Mulan manja. “Aku sudah minta Lux untuk nemenin kamu, maaf ya” Faye memberikan solusi. “Hmmm,” Mulan menghela nafasnya panjang. “Kartu aku di kamu kan?? Pakailah ya,” ujar Faye lagi.
Apakah konten ini melanggar ketentuan yang berlaku sesuai syarat dan persetujuan? Laporkan