
Deskripsi
Blurb.
Janarie Lukito bersama teman-temannya bergabung mendirikan sebuah ecomerse yang berbasis live bernama DeGantium. Dengan modal tabungan hasil kerja keras mereka bertahun-tahun, pada akhirnya berbuah pada titik sukses. Gadis lajang itu pun menduduki direktur marketing.
Kesuksesan membuat Janarie nyaris memiliki segalanya. Kecuali, cinta. Hingga pada satu waktu, takdir membawanya bertemu dengan Prasasti Rajendra. Jana pikir itu cinta, ketika seorang model tampan di bawah naungan perusahaannya dan atlet taekwondo, mengencaninya.
Apa benar, good looking dan patah hati itu satu paket?
1 file untuk di-download
Dukung suporter dengan membuka akses karya
Pilih Tipe Dukunganmu
Sudah mendukung?
Login untuk mengakses
Kategori
Love Me If You Dare
Selanjutnya
Kanthi(L) (Full Ebook)
6
7
Blurb.
Kanthi membatalkan pernikahan setelah mendapati calon suami dan sahabatnya sendiri diatas ranjang. Merubahnya menjadi gadis yang sinis saat menerima perhatian dan takut untuk membuka hati kembali.Arya yang terbiasa menjadi penjaga bagi ketiga adik perempuannya, merasakan kesepian setelah menikahkan adik terkecilnya. Secara tidak sadar menjadikan Kanthi--adik sahabatnya--sebagai pengganti adik-adiknya.Berbagai kebetulan dan juga kesalahpahaman mewarnai kedekatan mereka. Hingga tugas mencari bunga kantil--yang Kanthi benci--membuat mereka menjadi lebih dekat.Mampukah Kanthi membuka hati dan kembali berurusan dengan bunga kantil?
Apakah konten ini melanggar ketentuan yang berlaku sesuai
syarat dan persetujuan?
Laporkan