Anjing Paling Mungil Menyalak Paling Bising

7
0
Terkunci
Deskripsi

Kumpulan cerita pendek bertema kehilangan yang membahas berbagai macam persoalan dan ditulis dengan cara yang beragam.

Versi gratis: gipsterya.com/buku/anjing-paling-mungil-free.pdf

1 file untuk di-download

Dukung suporter dengan membuka akses karya

Pilih Tipe Dukunganmu

Karya
1 konten
Akses seumur hidup
400
Sudah mendukung? Login untuk mengakses
Kategori
Ebook
Selanjutnya Saya Menulis Cerpen karena Kangen Mengejek Orang
20
5
Beberapa hari yang lalu saya menerbitkan Anjing Paling Mungil Menyalak Paling Bising, sebuah ebook kumpulan cerita pendek, di KaryaKarsa. Proses penulisannya memakan waktu empat bulan dari awal Januari hingga akhir April 2022. Rasanya? Melelahkan, tetapi juga menyenangkan.Ini adalah pengalaman baru buat saya, dan dengan begitu ada banyak tekanan dan kecemasan dan pelajaran yang juga baru saya dapatkan. Catatan ini akan membahas hal-hal tersebut.
Apakah konten ini melanggar ketentuan yang berlaku sesuai syarat dan persetujuan? Laporkan