SILURIAN HYPOTHESIS: BAGAIMANA JIKA MANUSIA BUKAN PERADABAN MAJU PERTAMA DI BUMI INI?

10
3
Terkunci
Deskripsi

Minggu lalu gue udah bahas sedikit tentang masa “Anthropocene” saat kita membicarakan tentang konsep “Deeptime” dimana pada masa tersebut, manusia membuat perubahan besar terhadap Bumi ini yang ternyata berdampak negatif, contohnya global warming. Namun muncul pertanyaan, bagaimana jika manusia bukanlah peradaban maju pertama yang pernah ada di muka Bumi ini? Ingat, menurut Deeptime yang udah gue jelaskan, ada milyaran tahun yang amat panjang di belakang kita dan segala sesuatu bisa terjadi dalam...

1,492 words

Unlock to support the creator

Choose Your Support Type

Paket
719 konten
Akses 30 hari
200 (IDR 20,000)
Berapa nilai Kakoin dalam Rupiah?
Sudah mendukung? Login untuk mengakses
Kategori karya
ScienceBlog Post
Selanjutnya ILUSI OPTIK DAN REALITAS: BAGAIMANA OTAK KITA SENANTIASA MENIPU KITA SETIAP HARINYA
9
6
Gue mendapatkan ide artikel ini dari sumber yang nggak main-main, yakni Institut Neurologi (ilmu yang mempelajari saraf) dari Standford University. FYI Stanford University selalu tercatat ke dalam tiga universitas terbaik di dunia di samping Oxford University di Inggris dan Harvard University di Amrik. Gue memutuskan untuk menggratiskan tulisan ini (tapi kalian masih bebas kok ngasih tips hehehe) karena selain gue nggak merasa berhak atas hak ciptanya, gue juga merasa artikel ini penting untuk dibaca siapapun karena sangat inspiratif dan “eye opening”.Artikel ini berjudul asli “’Reality’ Is Constructed By Your Brain. Here’s What That Means, And Why It Matters” yang ditulis pada 22 Juni 2020 oleh seorang profesor ahli psikologi bernama Patrick Cavanagh. Dalam artikel ini, beliau memberikan beberapa contoh ilusi optik untuk membuktikan kepada kita bahwa kita tak semestinya 100% mempercayai “realita” yang ada di depan kita. Ada baiknya sebelum membaca artikel ini, kalian membaca dulu artikel gue di Karyakarsa ini tentang “Ilusi Optik” dan pengantarnya tentang “Impossible Colors”.
Apakah konten ini melanggar ketentuan yang berlaku sesuai syarat dan persetujuan? Laporkan